Translate this Article...
Download Game Android dan PC 2019 - Saat ini tidak sedikit orang-orang yang mengisi waktu luang atau menunggu sesuatu dengan bermain game. Hal tersebut dapat menjadi obat bosan atau jenuh karena sudah melakukan kegiatan selama satu hari.
Game sendiri ada beberapa genre yang dapat dimainkan dan salah satunya dengan tema petualang. Mereka yang memiliki waktu luang terbatas, dapat menggunakan smartphone atau Android untuk bermain game online. Game yang diunduh juga dapat disesuaikan dengan kapasitas dari Android yang dimiliki.
Selain itu untuk saat ini sudah ada cukup banyak game terbaik dengan genre action yang dapat dimainkan. Anda dapat memilih salah satu dari beberapa game terbaik tersebut.
Berikut 3 Game Android dan PC Terbaik yang masih bertahan hingga 2019
01 - Hearthstone: Heroes of Warcraft
Untuk Hearthstone sendiri alur cerita dan tempatnya hampir sama dengan Yugi-oh. Pemain bertugas untuk membuat decks, mengumpulkan kartu dan bertarung menggunakan decks yang telah dibuat.
Selain itu game ini dapat dimainkan secara online dan offline. Anda dapat mencari lawan secara online supaya lebih seru. Untungnya game Hearthstone sudah tersedia gratis dan tidak perlu ragu untuk mencoba memainkannya.
Secara visual, Hearthstone sendiri tampil sangat luas. Tidak hanya gambar 2 dimensi yang terlihat bagus pada masing-masing kartu. Tapi hampir tidak ada efek visual dan tidak ada dramatisasi 2D dalam memperlihatkan pertarungan 2 atau 3 kartu.
Untuk Spesifikasi pendukung yang direkomendasikan, Anda perlu memiliki Android dengan sistem operasi Android 5.0 ke atas. Dengan prosesor 1.5GHz atau yang lebih tinggi, RAM 2GB dan memori internal 5GB.
Sedangkan untuk spesifikasi minimumnya dengan Android 5.0 ke atas dan prosesor 1.2GHz. Menggunakan RAM 1 GB dengan memori internal sebesar 4GB.
LINK DOWNLOAD :
Download Game Untuk PC
Download Game Untuk Android
Download Game Untuk iOS/mac
02 - Game Crashlands
Game Crashlands ini termasuk genre petualang ke dunia yang dipenuhi dengan Alien. Pemain bertugas menjadi karakter game dan mencari tahu yang terjadi di dunia tersebut yang sebenarnya.
Pemain juga dapat bertahan dengan menemukan item tersembunyi, membangun benteng dan akhirnya mampu menyelamatkan dunia. Crashlands sendiri memiliki cukup banyak fitur canggih dan salah satunya merupakan fitur auto-sorting inventory. Anda dapat menemukan banyak hal di dalam game tersebut secara tidak terduga.
Selain itu dalam game ini, Anda akan bermain sebagai Flux Dabes yang merupakan seorang sopir taxi antar galaksi dan harus mendarat di sebuah planet akibat dari ulah alien yang jahat. Alien tersebut bernama Hewgodooko yang selalu bersama asisten robotnya yang bernama Julcebook. Julcebook sendiri memiliki bentuk kotak seperti minuman jus.
Crashland ini termasuk game petualang yang unik, didukung dengan save game yang ada pada cloud. Jadi Anda harus login terlebih dahulu dengan Butterscotch dan petualangan akan tersinkronisasi secara otomatis. Memiliki grafis yang lucu dan dapat menarik perhatian dari anak kecil.
LINK DOWNLOAD :
Download Game Untuk PC
Download Game Untuk Android
Download Game Untuk iOS/mac
03 - Game Minecraft
Minecraft termasuk salah satu game yang saat ini sudah sangat populer di kalangan pecinta video game. Game ini juga tidak kalah populer dengan game di atas dan cocok dimainkan untuk semua usia.
Untuk Anda yang belum pernah memainkan game ini, tidak perlu khawatir. Karena game tersebut mudah dimengerti, pemain hanya perlu membangun sebuah benteng dan bertarung dengan musuh yang ada. Kemudian Anda akan bebas melakukan apa saja melalui mode survival.
Mengumpulkan sumber makanan sampai karakter yang dibuat menjadi semakin kuat. Tidak hanya itu, fitur baru juga selalu ada dan dapat menambah keseruan dari setiap jalan permainan. Oleh karena itu Anda perlu sering melakukan update supaya dapat memperbaharui fitur game tersebut.
Selain itu di dalam dunia Minecraft akan ada waktu yang membedakan siang dan malam. Saat matahari terbenam, maka makhluk jahat akan mulai bermunculan dan insting menyelamatkan diri dan membuat rumah akan segera muncul. Hal ini dilakukan sebagai benteng pertahanan dan menjadi solusi yang terbaik dalam upaya bertahan hidup.
Game Minecraft saat ini juga tidak hanya dapat dimainkan pada Windows 10 saja atau PC, tapi juga iOS dan Android.
LINK DOWNLOAD :
Download Game Untuk PC
Download Game Untuk Android
Download Game Untuk iOS/mac