Death Bell (Movie - 2008)

Translate this Article...



Directed by Director Chang (???)
Screenplay by Director Chang (???), Kim Eun-kyeong (???)
�Fear
88min | Release date in South Korea : 2008/08/06
Cast :
Lee Beom-soo ??? As Hwang Chang-wook, teacher (??, ???)
Yoon Jeong-hee ??? As Choi So-yeong, English teacher (????, ???)
Nam Gyoo-ri ??? As I-na (???, ??)
Kim Beom ?? As Kang Hyeon (???, ??)

Alternative title : "Gosa", "Midterm of Blood"


Film ini bergenre horor. Aku ngebahas film ini karena film ini cukup menegangkan dan yang paling penting adalah salah satu pemainnya adalah Kim Bum. hehehe...

Crita ini bersetting di dalam sekolah. Siswa siswi di sekolah itu sedang mengikuti ujian, di tengah-tengah ujian tiba-tiba layar televisi yang ada di depan kelas menunjukkan gambar yang mengerikan. Di layar itu terlihat jelas salah satu teman mereka sedang di kurung di sebuah akuarium kaca yang secara perlahan-lahan air masuk ke dalam akuarium tersebut. Di akuarium tersebut terdapat tulisan berupa soal yang harus diselesaikan dalam batas waktu yang telah ditentukan. Syaratnya adalah mereka semua yang ada di dalam sekolah harus dapat menyelesaikan soal tersebut sebelum waktunya dan tidak diperbolehkan keluar dari sekolah, klo melanggar aturan tersebut, akan ada lebih banyak korban yang berjatuhan.

Akhirnya soal pertama tidak dapat terselesaikan dan siswi yang berada di dalam akuarium tersebut tidak terselamatkan, seorang guru yang berusaha keluar dari sekolah tewas mengenaskan. Selanjutnya muncul soal-soal berikutnya di sertai bunyi bell. Para siswa dan guru berusaha memecahkan soal-soal tersebut. Ternyata jawaban-jawaban dari soal yang diberikan perlahan menguak suatu misteri kematian seorang siswa teladan beberapa tahun lalu. Dapatkah mereka semua menjawab soal-soal itu, dan sebenarnya apa yang terjadi pada siswi yang mati beberapa tahun itu? Jawabannya nonton aja sendiri ya...




Ini trailernya :



Related Posts:

  • August Rush (Movie - 2007)Directed byKirsten Sheridan        Writing credits(WGA)Nick Castle (screenplay) and James V. Hart (screenplay)Paul Castro (story) and Nick Castle (story)Stars:Freddie Highmore, Keri Russell and Jonath… Baca Selengkapnya
  • A Little Thing Called Love (Movie - 2010)# Thai: ???????????? ???????????..??? (Sing Lek Lek Tee Reak Wa Ruk)# Director: Puttipong Pormsaka Na-Sakonnakorn and Wasin Pokpong# Writer: Puttipong Pormsaka Na-Sakonnakorn and Wasin Pokpong# Producer: Somsak Tejcharattanap… Baca Selengkapnya
  • Girl by Girl (Movie - 2007) Movie: Girl by Girl A.K.A: Girl x Girl Revised romanization: Sonyeo x sonyeo Hangul: ??X?? Director: Park Dong-Hoon Writer: Won Jeon, Park Dong-Hoon, Cheon Won Producer: Cinematographer: Release Date: January 25, 200… Baca Selengkapnya
  • Confessions [ Movie - 2010]Confessions / Kokuhaku (??)Director: Tetsuya NakashimaWriters: Kanae Minato (based on the novel), Tetsuya Nakashima (screenplay)Editor: Yoshiyuki KoikeGenre: DramaRunning time: 106 minCast* Takako Matsu - Yuko Moriguchi* Masa… Baca Selengkapnya
  • Yatterman *Kyoko Fukada/Streaming(All STAR Cast) The Narrator (Yamadera) explains Gan Takada (aka Yatterman #1, Sho Sakurai/ARASHI) and his girlfriend, Ai Kaminari (aka Yatterman #2, Sakai Fukuda), live a double life as crime-fighting heroes. They are based … Baca Selengkapnya

Previous
Next Post »
Blogger Academia Blog ini terdaftar sebagai Alumni Blogger Academia tahun 2015 dengan Nomor Induk Blogger NIB: 015182166, dan dinyatakan Lulus sebagai salahsatu dari 100 Web/Blog Terbaik Blogger Academia tahun 2015.

Mohon laporkan jika terjadi penyalahgunaan Blog dan atau terdapat pelanggaran terhadap konten/artikel yang terindikasi memuat unsur Pornografi, Perjudian dan Hal-hal berbau Sara.

Hormat kami,

Andi Akbar Muzfa, SH
Ketua Blogger Academia
Pimpinan Advokat dan Konsultan Hukum ABR & Partners